AS Roma gagal memetik kemenangan di laga pramusimnya vs Braga, imbang 1-1. (Dok. AS Roma)

AS Roma gagal memetik kemenangan di laga pramusimnya vs Braga, imbang 1-1. (Dok. AS Roma)

Berandascoped-by-BerandaSportsscoped-by-SportsAS Roma Bermain Imbang 1-1 dengan Braga dalam Laga Uji Coba Pramusim!

AS Roma Bermain Imbang 1-1 dengan Braga dalam Laga Uji Coba Pramusim!

Italia | Kamis, 27 Juli 2023

PIFA, Sports - AS Roma hanya mampu meraih hasil imbang dengan skor 1-1 saat menghadapi Braga dalam laga uji coba pramusim yang digelar di Estadio Municipal de Albufeira, Kamis (27/07) dini hari WIB. Dalam pertandingan ini, AS Roma berhasil memimpin lebih dahulu berkat gol Stephan El Shaarawy di babak pertama. Namun, Braga berhasil menyamakan skor lewat aksi Bruma di babak kedua.

Pelatih AS Roma, Jose Mourinho, langsung memainkan sejumlah bintang  timnya sebagai starter, termasuk gelandang Houssem Aouar yang baru saja direkrut dari Lyon. Meski demikian, Roma harus menunggu hingga menit ke-32 untuk membuka keunggulan lewat aksi El Shaarawy. Skor 1-0 untuk keunggulan Roma bertahan hingga turun minum.

Memasuki babak kedua, Mourinho merombak seluruh timnya. Sayangnya, intensitas serangan I Lupi justru menurun di interval kedua ini.

Puncaknya terjadi pada menit ke-86, ketika Bruma berhasil membobol gawang Mile Svilar dan membuat skor menjadi 1-1. Skor imbang ini bertahan hingga peluit panjang berbunyi.

Hasil imbang dalam laga uji coba ini tentu memberikan banyak catatan bagi Mourinho dan timnya untuk terus memperbaiki performa mereka menjelang kompetisi resmi. Akan ada banyak pekerjaan yang harus diselesaikan sebelum Roma memulai perjuangannya di musim yang akan datang.

Jadwal Pertandingan selanjutnya:

Selasa 1 Agustus - 22:00: Incheon Utd vs Roma, Stadion Incheon Munhak

Senin, 7 Agustus - 00:30: Toulouse vs Roma, Stadion De Toulous

Minggu 20 Agustus - 23:30: Roma vs Salernitana, Stadion Olimpico

Minggu 27 agustus - 1:45: Verona vs Roma, stadio marc'antonio bentegodi. (hs)

Rekomendasi

Foto: Pemerintah Wacanakan Asuransi Wajib Kendaraan Bermotor, OJK Tunggu Payung Hukum | Pifa Net

Pemerintah Wacanakan Asuransi Wajib Kendaraan Bermotor, OJK Tunggu Payung Hukum

Indonesia
| Selasa, 4 Februari 2025
Foto: Sherina Munaf Resmi Gugat Cerai Baskara Mahendra, Sidang Perdana Akhir Januari | Pifa Net

Sherina Munaf Resmi Gugat Cerai Baskara Mahendra, Sidang Perdana Akhir Januari

Indonesia
| Jumat, 17 Januari 2025
Foto: Willie Salim Bantah Soal Soal 200 kg Daging Rendang yang Hilang Settingan | Pifa Net

Willie Salim Bantah Soal Soal 200 kg Daging Rendang yang Hilang Settingan

Palembang
| Senin, 24 Maret 2025
Foto: Ruben Onsu Tanggapi Rumor Kedekatannya dengan Desy Ratnasari | Pifa Net

Ruben Onsu Tanggapi Rumor Kedekatannya dengan Desy Ratnasari

Indonesia
| Jumat, 17 Januari 2025
Foto: Microsoft dan OpenAI Selidiki Dugaan Akses Ilegal Data oleh DeepSeek | Pifa Net

Microsoft dan OpenAI Selidiki Dugaan Akses Ilegal Data oleh DeepSeek

Indonesia
| Kamis, 30 Januari 2025
Foto: Viral Tiktokers Asal Pontianak Hina dan Sebut Semua Guru Koruptor | Pifa Net

Viral Tiktokers Asal Pontianak Hina dan Sebut Semua Guru Koruptor

Indonesia
| Selasa, 25 Februari 2025
Foto: Pelaku Begal di Kobar Berhasil Ditangkap, Rampas Handphone dan Jual Rp 500 untuk Beli Narkoba | Pifa Net

Pelaku Begal di Kobar Berhasil Ditangkap, Rampas Handphone dan Jual Rp 500 untuk Beli Narkoba

Pontianak
| Rabu, 12 Maret 2025
Foto: Partisipasi Pemilih Pilkada Pontianak 2024 Menurun, Bawaslu Ungkap karena Faktor TPS | Pifa Net

Partisipasi Pemilih Pilkada Pontianak 2024 Menurun, Bawaslu Ungkap karena Faktor TPS

Pontianak
| Minggu, 12 Januari 2025
Foto: Dugaan Penipuan Jual Beli Rumah, Seorang Developer di Pontianak Ditangkap Polisi | Pifa Net

Dugaan Penipuan Jual Beli Rumah, Seorang Developer di Pontianak Ditangkap Polisi

Pontianak
| Sabtu, 11 Januari 2025
Foto: Bayi-bayi di Gaza Perlu Diselamatkan, UNICEF Desak Gencatan Senjata | Pifa Net

Bayi-bayi di Gaza Perlu Diselamatkan, UNICEF Desak Gencatan Senjata

Internasional
| Rabu, 1 Januari 2025

Berita Terkait

Internasional

Foto: China Naikkan Tarif Impor Produk AS hingga 84 Persen | Pifa Net

China Naikkan Tarif Impor Produk AS hingga 84 Persen

PIFA.CO.ID, INTERNASIONAL - Pemerintah China resmi menaikkan tarif tambahan terhadap sejumlah produk impor dari Amerika Serikat (AS) menjadi 84 persen. Langkah ini diumumkan sebagai balasan atas kebijakan terbaru Washington yang sebelumnya telah menaikkan tarif impor dari China dalam jumlah yang sama, yakni dari 34 persen menjadi 84 persen.Kebijakan tarif balasan ini diumumkan oleh Komisi Tarif Bea Cukai Dewan Negara China, yang menyatakan bahwa langkah AS tersebut merupakan bentuk nyata dari unilateralisme, proteksionisme, dan penindasan ekonomi.“Langkah ini sangat merusak sistem perdagangan multilateral yang berbasis aturan dan secara signifikan mengganggu stabilitas tatanan ekonomi global,” tegas pernyataan resmi komisi tersebut.Menurut otoritas China, tindakan AS tidak hanya melanggar prinsip-prinsip perdagangan internasional, tetapi juga secara serius mencederai hak dan kepentingan ekonomi China.Menanggapi situasi yang memanas ini, China mendesak Amerika Serikat untuk segera memperbaiki kebijakannya. Pemerintah Beijing meminta Washington mencabut seluruh tarif sepihak yang diberlakukan terhadap produk asal China dan menyelesaikan sengketa dagang ini melalui dialog yang setara dan berbasis pada saling menghormati.“China menyerukan penyelesaian perselisihan secara konstruktif, melalui jalur diplomasi yang adil, dan tidak dengan tekanan sepihak yang justru akan memperkeruh situasi,” lanjut pernyataan tersebut.Ketegangan perdagangan antara kedua negara telah berlangsung selama beberapa tahun terakhir, dan eskalasi terbaru ini dikhawatirkan dapat membawa dampak besar terhadap rantai pasok global serta menambah ketidakpastian dalam perekonomian dunia.Pihak Gedung Putih belum memberikan tanggapan resmi atas pengumuman tarif balasan dari Beijing tersebut. Namun, para analis memperkirakan bahwa ketegangan ini bisa memicu babak baru dalam perang dagang antara dua ekonomi terbesar dunia.

Indonesia
| Kamis, 10 April 2025

Lokal

Foto: Bupati Sampaikan Pentingnya Tekan Stunting pada Ibu-ibu Posyandu | Pifa Net

Bupati Sampaikan Pentingnya Tekan Stunting pada Ibu-ibu Posyandu

PIFA, Lokal - Bupati Kubu Raya, Muda Mahendrawan, memberikan dorongan kepada kader Posyandu untuk memperkuat peran mereka di wilayah masing-masing dalam acara Peningkatan Kapasitas Posyandu yang diselenggarakan di Aula Diklat Kepong Bakol, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Kubu Raya pada Selasa (3/10). Acara ini dihadiri oleh para kader Posyandu dari Kecamatan Rasau Jaya, Terentang, dan Kuala Mandor B. Bupati Muda menyoroti bahwa biasanya Dinas Kesehatan yang bertanggung jawab mengorganisir kegiatan peningkatan kapasitas Posyandu. Namun, kali ini, kegiatan tersebut diprakarsai oleh Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) karena Posyandu juga merupakan bagian penting dari pemerintahan desa. "Ini adalah langkah untuk memperkuat generasi-generasi di desa masing-masing," ungkap Muda. Bupati Muda juga menjelaskan bahwa Pemerintah Kabupaten Kubu Raya selalu berkomitmen untuk memperkuat kader kesehatan karena kader kesehatan memainkan peran yang sangat strategis dalam mencegah stunting. "Kader kesehatan, terutama kader Posyandu yang sebagian besar adalah ibu-ibu, memiliki peran penting dalam menciptakan lingkungan yang bahagia. Jika ibu-ibu hamil merasa bahagia, maka stunting bisa dicegah," kata Muda. Selain itu, Bupati Muda mengungkapkan bahwa usia harapan hidup di Kabupaten Kubu Raya telah meningkat dari 69 tahun menjadi 71 tahun. Peningkatan ini disebabkan oleh indeks kebahagiaan masyarakat yang semakin meningkat. "Jadi, rata-rata warga Kubu Raya memiliki usia yang lebih panjang karena mereka hidup dalam suasana kebahagiaan," jelas Muda. Pemerintah Kubu Raya juga telah mengeluarkan regulasi yang mendukung kader kesehatan melalui peraturan bupati (Perbub). Regulasi ini memungkinkan kader kesehatan di Kubu Raya menerima insentif dari pemerintah kabupaten. Bupati Muda menekankan bahwa insentif untuk kader kesehatan di desa bergantung pada kebijakan dan regulasi pemerintahan desa masing-masing. "Insentif bagi kader kesehatan di desa tergantung pada kebijakan dan regulasi pemerintah desa masing-masing. Di Kubu Raya, selain dari pemerintah kabupaten, juga ada insentif dari pemerintahan desa," pungkasnya.

Kubu Raya
| Selasa, 3 Oktober 2023

Pifabiz

Foto: Ditanyakan Hal Sensitif, Calon Suami Lucinta Luna Emosi di Podcast Deddy Corbuzier | Pifa Net

Ditanyakan Hal Sensitif, Calon Suami Lucinta Luna Emosi di Podcast Deddy Corbuzier

PIFAbiz – Pasangan yang tengah menjadi sorotan, Arten Boltian atau yang dikenal sebagai Alan dan Lucinta Luna, menghadapi momen emosional di podcast Deddy Corbuzier. Saat menjadi bintang tamu dalam video podcast tersebut, Alan tidak terima dengan pertanyaan sensitif yang diajukan oleh Deddy Corbuzier. Diketahui, pasangan ini pertama kali bertemu di Bangkok, Thailand, dan memutuskan untuk berpacaran. Pertunangan mereka dilangsungkan di Bali pada akhir Juli lalu. Meskipun menghadapi kontroversi, Lucinta Luna dan Alan tetap berkomitmen untuk menjalani hubungan mereka dengan bahagia. Kehadiran pasangan ini dalam podcast tersebut seharusnya membahas tentang perasaan mereka, lamaran, dan pernikahan yang akan datang. Namun, suasana menjadi tegang ketika Deddy Corbuzier bertanya apakah Alan mengetahui bahwa Lucinta Luna adalah seorang transgender. Alan dengan tegas dan emosi menjawab, "Tunggu, saya mau mengatakan sesuatu karena banyak sekali orang yang mengatakan kepada saya bahwa Luna adalah seorang pria, dia adalah transgender. Saya mau mengatakan ke semua orang, dia itu wanita dari lahir. Saya percaya Luna, saya percaya calon istri saya."dikutip dari podcast Deddy Corbuzier. Deddy Corbuzier yang masih penasaran, kembali menanyakan apakah Alan percaya bahwa Lucinta Luna terlahir sebagai wanita. Pertanyaan ini memicu amarah Alan yang merasa pertanyaan tersebut tidak pantas. "Tapi kamu percaya itu (dia wanita dari lahir)?" tanya Deddy. "Kenapa kamu selalu bilang dia transgender? Kita datang ke sini untuk cerita soal perasaan kita, bicara soal lamaran dan pernikahan kita," jawab Alan sambil tampak marah. Ketegangan semakin meningkat hingga Alan hampir adu jotos dengan Deddy Corbuzier. Lucinta Luna pun segera meredakan situasi dan meminta Deddy untuk menghentikan pertanyaan yang sensitif tersebut. "Udah om jangan kasih pertanyaan gitu," ujar Lucinta Luna sambil melerai. Lucinta Luna sendiri kemudian mengungkapkan rasa sakit hatinya atas hinaan dan tuduhan yang ia terima terkait hubungannya dengan Alan. Dia menegaskan bahwa dia adalah seorang wanita dan berhak bahagia bersama calon suaminya. (hs)

Indonesia
| Rabu, 9 Agustus 2023
2
4
8
9
10
3
5
2
4
8
9
10
3
5
2
4
8
9
10
3
5