PSSI Undang lima legenda sepak bola dunia untuk beri motivasi ke pemain muda. (Dok. PSSI)

PSSI Undang lima legenda sepak bola dunia untuk beri motivasi ke pemain muda. (Dok. PSSI)

Berandascoped-by-BerandaSportsscoped-by-SportsLatih Pemain Muda, PSSI Undang Lima Legenda Sepak Bola Dunia: Roberto Carlos hingga Materazzi

Latih Pemain Muda, PSSI Undang Lima Legenda Sepak Bola Dunia: Roberto Carlos hingga Materazzi

Jakarta | Rabu, 31 Mei 2023

PIFA, Sports - Semangat untuk mempercepat perkembangan sepak bola Indonesia terus berlanjut tanpa henti dalam beberapa waktu terakhir. Indonesia sendiri telah menjadi pusat perhatian dunia, terutama setelah menjadi yang terbaik di Asia Tenggara dengan kemenangan Timnas U-22 melawan tim Thailand dalam Final SEA Games Kamboja dengan skor 5-2.

Prestasi yang diraih di Kamboja dan berbagai tindakan taktis dan strategis terus dilakukan oleh PSSI di bawah kepemimpinan Erick Thohir hingga membuat Indonesia menjadi perhatian para bintang sepakbola dunia.

Terbaru pada Selasa (30/5) kemarin, PSSI mengundang langsung lima legenda sepak bola dunia untuk datang ke Jakarta memberikan semangat dan motivasi kepada para peserta U-16 di Stadion BRI BRILiaN. Kelima legenda yang hadir diantaranya Roberto Carlos, Marco Materazzi, Juan Sebastian Veron, Eric Abidal, dan Giorgos Karagounis.

“Saya datang untuk memberikan pelatihan special untuk pesepak bola masa depan,” kata Materazzi, bek legenda di Timnas Italia.

Carlos, Materazzi, Veron, dan Abidal memimpin sesi pelatihan dan talk show motivasi untuk para Tujuannya adalah membentuk mental juara, teknik, dan strategi.

Selain itu, empat pelatih nasional yang terdiri dari Ilham Romadhona, Bima Sakti, Firmansyah, dan Indriyanto Nugroho juga bergabung dengan empat legenda dunia tersebut untuk berbagi pengetahuan kepada para pemain muda yang berbakat di Indonesia.

Kelima legenda ini menghadiri serangkaian acara yang diberi nama "BRIMO: Future Garuda", yang meliputi transfer pengetahuan, turnamen mini, klinik pelatihan, sesi permainan, talk show, dan pertemuan sapa. Acara tersebut didukung oleh BRI sebagai sponsor utama, KFC, dan Kuy Entertainment sebagai mitra media resmi.

Seluruh kegiatan tersebut diadakan mulai tanggal 29 Mei hingga 1 Juni 2023 di berbagai tempat, termasuk Stadion BRI BRILian di Jakarta Selatan dan Stadion Madya Senayan di Jakarta. Erick Thohir mengapresiasi kehadiran keempat legenda sepak bola tersebut di Indonesia.

Saat ini, Indonesia sedang berupaya memperkuat persepakbolaannya. Oleh karena itu, katanya, timnas Indonesia membutuhkan interaksi yang banyak dengan para legenda sepak bola untuk meningkatkan semangat dan sifat juara yang mendasar.

“Dengan banyaknya interaksi dengan para legenda sepak bola, para pemain timmas Indonesia tidak perlu lagi gemeteran saat menghadapi lawan seberat apapun. Ini sudah terbukti saat Indonesia menjuarai SEA Games Kamboja,” ujar dia. (yd)

Rekomendasi

Foto: Greg Nwokolo Bahagia Dipanggil Masuk Timnas Lagi untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026 | Pifa Net

Greg Nwokolo Bahagia Dipanggil Masuk Timnas Lagi untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Indonesia
| Rabu, 5 Maret 2025
Foto: 5 Minuman yang Bisa Diminum Setiap Pagi untuk Meningkatkan Imunitas | Pifa Net

5 Minuman yang Bisa Diminum Setiap Pagi untuk Meningkatkan Imunitas

Indonesia
| Kamis, 20 Februari 2025
Foto: Blackpink Umumkan Tanggal dan Lokasi Tur Dunia Baru, Ada Indonesia? | Pifa Net

Blackpink Umumkan Tanggal dan Lokasi Tur Dunia Baru, Ada Indonesia?

Korea Selatan
| Jumat, 21 Februari 2025
Foto: Timnas Futsal Indonesia Kejutkan Jepang di 4Nations World Series | Pifa Net

Timnas Futsal Indonesia Kejutkan Jepang di 4Nations World Series

Indonesia
| Sabtu, 1 Februari 2025
Foto: 5 Rekomendasi Kopi Instan Tanpa Gula Cocok Untuk Diet | Pifa Net

5 Rekomendasi Kopi Instan Tanpa Gula Cocok Untuk Diet

Indonesia
| Jumat, 7 Februari 2025
Foto: Samsung Galaxy S25 Series: Inovasi AI untuk Pembuatan Konten Berkualitas Tinggi | Pifa Net

Samsung Galaxy S25 Series: Inovasi AI untuk Pembuatan Konten Berkualitas Tinggi

Indonesia
| Sabtu, 8 Februari 2025
Foto: Pesta Gol 5-0 ke Gawang Empoli, Atalanta Ramaikan Perburuan Gelar Liga Italia | Pifa Net

Pesta Gol 5-0 ke Gawang Empoli, Atalanta Ramaikan Perburuan Gelar Liga Italia

Italia
| Senin, 24 Februari 2025
Foto: Nikita Mirzani Sebut LM Bakal Buka Suara atas Keinginannya Sendiri | Pifa Net

Nikita Mirzani Sebut LM Bakal Buka Suara atas Keinginannya Sendiri

Indonesia
| Jumat, 14 Februari 2025
Foto: Jokowi: Seluruh Presiden di Dunia Sekarang Ini Nggak Ada yang Sekuat Pak Prabowo | Pifa Net

Jokowi: Seluruh Presiden di Dunia Sekarang Ini Nggak Ada yang Sekuat Pak Prabowo

Indonesia
| Selasa, 18 Februari 2025
Foto: Ruben Onsu Tanggapi Rumor Kedekatannya dengan Desy Ratnasari | Pifa Net

Ruben Onsu Tanggapi Rumor Kedekatannya dengan Desy Ratnasari

Indonesia
| Jumat, 17 Januari 2025

Berita Terkait

Nasional

Foto: Pemerintah Bentuk TGIPF untuk Usut Tragedi Kanjuruhan | Pifa Net

Pemerintah Bentuk TGIPF untuk Usut Tragedi Kanjuruhan

Berita Nasonal, PIFA - Pemerintah telah membentuk tim gabungan independen pencari fakta (TGIPF) tragedi sepak bola di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, Sabtu (1/10/2022) malam yang telah menelan ratusan korban jiwa. TGIPF dipimpin oleh Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam), Mahfud MD. “Untuk mengungkap kasus atau peristiwa Kanjuruhan yang terjadi pada tanggal 1 Oktober 2022 maka pemerintah membentuk tim gabungan independen pencari fakta (TGIPF),” kata Menko Polhukam, Senin (3/10/2022), di Jakarta, mengutip Setkab RI. Mahfud menyebut tim ini berisi gabungan dari pejabat perwakilan kementerian terkait, organisasi profesi olahraga sepak bola, pengamat, akademisi, dan media massa. Nantinya, hasil dari investigasi beserta rekomendasi dari TGIPF akan disampaikan kepada Presiden RI Joko Widodo (Jokowi). “Tim ini bekerja dalam waktu dua minggu sampai paling lama satu bulan dan hasil investigasi dari tim beserta rekomendasinya disampaikan kepada Presiden,” ujar Mahfud. Berikut daftar nama ketua, wakil ketua, dan para anggota TGIPF Kanjuruhan: 1. Menko Polhukam Mahfud MD, sebagai Ketua 2. Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali, sebagai Wakil Ketua 3. Nur Rochmad (Mantan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Umum (Jampidum)/Mantan Deputi III Kemenko Polhukam), sebagai Sekretaris 4. Rhenald Kasali (Akademisi dari Universitas Indonesia), sebagai Anggota 5. Sumaryanto (Rektor Universitas Negeri Yogyakarta), sebagai Anggota 6. Akmal Marhali (Pengamat Olahraga/Koordinator Save Our Soccer), sebagai Anggota 7. Anton Sanjoyo (Jurnalis Olahraga pada Harian Kompas), sebagai Anggota 8. Nugroho Setiawan (Mantan Pengurus PSSI dengan lisensi dari FIFA), sebagai Anggota 9. Letjen TNI (Purn) Doni Monardo (Mantan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana), sebagai Anggota 10. Mayjen TNI (Purn) Suwarno (Wakil Ketua Umum 1 KONI), sebagai Anggota 11. Irjen Pol (Purn) Sri Handayani (Mantan Wakil Kepala Kepolisian Daerah (Wakapolda) Kalimantan Barat), sebagai Anggota 12. Laode M. Syarif (Kemitraan/Mantan pimpinan KPK), sebagai Anggota 13. Kurniawan Dwi Yulianto (Mantan pemain Tim Nasional Sepak Bola/Asosiasi Pesepak Bola Profesional Indonesia (APPI)), sebagai Anggota (yd)

Jakarta
| Selasa, 4 Oktober 2022

Lifestyle

Foto: Dihadiri Oleh Banyak Selebritis, Apa Sebenarnya Met Gala? | Pifa Net

Dihadiri Oleh Banyak Selebritis, Apa Sebenarnya Met Gala?

PIFA, Lifestyle - Met Gala adalah acara amal yang diadakan oleh pemimpin redaksi dari Vogue, yaitu Anna Wintour. Acara ini diselenggarakan untuk penggalangan dana bagi Metropolitan Museum of Art, Senin (1/5/2023). Pameran Costume Institute tahun ini, mengusung tema “Karl Lagerfeld: A Line of Beauty". Tema tersebut diluncurkan untuk menghormati desainer Karl Lagerfeld yang merupakan salah satu tokoh paling  berpengaruh didunia fashion. Selebriti dan desainer berkumpul untuk menciptakan penampilan tak terlupakan atas nama tema Met Gala. Acara tersebut juga menandai dimulainya tampilan musim semi MET.  Diketahui bahwa Anna Wintour yang merupakan seorang  jurnalis Inggris berbasis di New York City dan  menjabat sebagai Pemimpin Redaksi Vogue sejak 1988 dan Global Chief Content Officer untuk Condé Nast sejak 2020; dia juga direktur artistik Condé Nast dan Direktur Editorial Global Vogue. Met Gala telah menjadi perayaan mode tahunan yang sangat digemari.  Dilansir dari teenvogue.com tema Met Gala diathun 2023, berjudul Karl Lagerfeld: A Line of Beauty, yang diluncurkan pada 30 September 2022, dengan pengumuman khusus oleh Pharrell Williams, salah satu duta dan kolaborator paling terkenal  yaitu brand dari Chanel. Diketahui tahun-tahun sebelumnya mengusung  tema Rei Kawakubo/Comme des Garçons: Art of the In-Between tahun 2017 dan tema Alexander McQueen: Savage Beauty tahun 2011. Kode berpakaian Met Gala 2023 adalah “untuk menghormati Karl". Pameran ini akan menampilkan Andrew Bolton, Kurator Wendy Yu yang Bertanggung Jawab dari Costume Institute, memeriksa karya Karl Lagerfeld (1933–2019). Sepanjang hidupnya, Lagerfeld bekerja di rumah mode terkemuka seperti Balmain, Chloé, Fendi, Chanel, selain mendirikan merek senama. Lebih dari 150 karya akan dipamerkan dalam pameran tersebut, banyak di antaranya akan disertai dengan sketsa Lagerfeld. Acara ini biasanya menampung sekitar 600 peserta. Acara ini menyambut bintang, kreatif muda, dan tokoh industri setiap tahun. Usai gelaran  Met Gala 2023, pameran akan dibuka untuk umum mulai 5 Mei hingga 16 Juli 2023.

Amerika
| Selasa, 2 Mei 2023

Nasional

Foto: Terdakwa Pelecehan Seksual Agus NTB Ajukan Pengalihan Status Tahanan | Pifa Net

Terdakwa Pelecehan Seksual Agus NTB Ajukan Pengalihan Status Tahanan

PIFA.CO.ID, NASIONAL - I Wayan Agus Suartama (IWAS) alias Agus, terdakwa kasus pelecehan seksual, mengajukan permohonan pengalihan status tahanan pada sidang perdana di Pengadilan Negeri Mataram, Nusa Tenggara Barat, Kamis. Permohonan ini disampaikan melalui penasihat hukumnya karena terdakwa merasa tidak nyaman dengan kondisi ruang tahanan di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Lombok Barat. Majelis hakim akan mempertimbangkan permohonan tersebut. Sidang lanjutan dijadwalkan pada 23 Januari dengan agenda pembuktian dari jaksa penuntut umum yang akan menghadirkan lima saksi. Agus didakwa melanggar Undang-Undang Tindak Pidana Kekerasan Seksual.

Ntb
| Kamis, 16 Januari 2025
2
4
8
9
10
3
5
2
4
8
9
10
3
5
2
4
8
9
10
3
5