Hampers Lebaran untuk calon mertua, salah satunya kue kering. (Ilustrasi: Kompas.com)

Hampers Lebaran untuk calon mertua, salah satunya kue kering. (Ilustrasi: Kompas.com)

Berandascoped-by-BerandaLifestylescoped-by-LifestyleRekomendasi Hampers Lebaran untuk Calon Mertua, Auto Jadi Menantu Idaman

Rekomendasi Hampers Lebaran untuk Calon Mertua, Auto Jadi Menantu Idaman

Indonesia | Rabu, 3 April 2024

PIFA, Lifestyle - Tren memberikan hampers atau bingkisan menjelang Idul Fitri banyak kian banyak diikuti masyarakat. Biasanya hampers diberikan kepada orang-orang terdekat seperti teman, keluarga, orang tua hingga calon mertua.

Memberikan hampers kepada mertua atau calon mertua bisa menjadi langkah yang tepat untuk mempererat hubungan keluarga. Ada banyak jenis hampers yang bisa diberikan kepada mertua atau mungkin calon mertua agar kamu makin disayang dan jadi idaman.

1. Hampers Kue Kering

Ide hampers Lebaran yang tidak boleh kelewatan adalah kue kering. Pilihan ini cocok buat kamu yang bingung ingin memberikan hampers apa kepada mertua. Ada banyak jenis kue kering yang bisa menjadi hampers seperti nastar, putri salju, lidah kucing, dan sebagainya. Jika ingin membuatnya sendiri, pastikan rasanya enak dan tidak terlalu manis karena biasanya orang tua kurang menyukai makanan yang terlalu manis. Jangan lupa berikan kartu ucapan.

2. Hampers Paket Sembako

Bingkisan lain yang biasa dihadiahkan sebagai hampers lebaran buat mertua adalah sembako. Hampers sembako ini tentu diterima dengan senang hati oleh mertua atau calon mertua, sebab saat ini kebutuhan pokok lagi naik.

3. Hampers Peralatan Ibadah

Selanjutnya adalh peralatan ibadah seperti sajadah, mukenah, sarung, hingga kopiah. Saat ini, ada banyak merek-merek lokal di e-commerce yang menjual sajadah atau mukenah dengan motif-motif lucu dan aesthetic.

4. Hampers Peralatan Masak

Ide hampers Lebaran peralatan masak ini sangat cocok jika kamu memiliki mertua yang suka memasak dan bereksperimen dengan bahan-bahan masakan. Di e-commerce tersedia banyak paket peralatan masak dari berbagai merek dengan warna yang seragam. Pilihlah warna-warna yang lucu dan aesthetic agar mertua makin semangat saat memasak.

5. Hampers Aroma Terapi atau Diffuser

Aroma diffuser yang menenangkan bisa membuat suasana rumah menjadi lebih nyaman, sehingga mertua bisa betah di rumah. Salah satu merek diffuser yang cukup terkenal adalah Home of Humans. Namun, masih banyak merek lain yang bisa kamu temukan di e-commerce dengan aroma yang beragam. Kamu juga bisa memberikan lebih dari satu botol diffuser dengan aroma yang berbeda.

Rekomendasi

Foto: Sambut Era Baru Patrick Kluivert, PSSI: Semoga Dapat Impresi Postif | Pifa Net

Sambut Era Baru Patrick Kluivert, PSSI: Semoga Dapat Impresi Postif

Indonesia
| Senin, 10 Maret 2025
Foto: KPU Kalbar Tetapkan Ria Norsan dan Krisantus sebagai Gubernur dan Wagub periode 2025-2030 | Pifa Net

KPU Kalbar Tetapkan Ria Norsan dan Krisantus sebagai Gubernur dan Wagub periode 2025-2030

Kalbar
| Jumat, 10 Januari 2025
Foto: Ditetapkan Tersangka, Ini Kronologi Kasus Persetubuhan-Aborsi Vadel Badjideh ke Anak Nikita Mirzani | Pifa Net

Ditetapkan Tersangka, Ini Kronologi Kasus Persetubuhan-Aborsi Vadel Badjideh ke Anak Nikita Mirzani

Indonesia
| Sabtu, 15 Februari 2025
Foto: Sepanjang 2024, Satpol PP Pontianak Jaring 588 Pelanggar Asusila | Pifa Net

Sepanjang 2024, Satpol PP Pontianak Jaring 588 Pelanggar Asusila

Pontianak
| Kamis, 9 Januari 2025
Foto: Animo Tinggi Yamaha Cup Race 2024 Semarang Dihadiri 248 Starter, Pesona Kelas Ex Rider Diramaikan 42 Starter    | Pifa Net

Animo Tinggi Yamaha Cup Race 2024 Semarang Dihadiri 248 Starter, Pesona Kelas Ex Rider Diramaikan 42 Starter

Indonesia
| Jumat, 24 Januari 2025
Foto: AEROX TRACK DAY, Enjoy Sensasi Berkendara Super Sport AEROX ALPHA di Lintasan Sirkuit | Pifa Net

AEROX TRACK DAY, Enjoy Sensasi Berkendara Super Sport AEROX ALPHA di Lintasan Sirkuit

Bogor
| Kamis, 16 Januari 2025
Foto: 5 Rekomendasi Teh Premium yang Cocok untuk Dinikmati saat Santai | Pifa Net

5 Rekomendasi Teh Premium yang Cocok untuk Dinikmati saat Santai

Indonesia
| Senin, 17 Februari 2025
Foto: Klaim Kontrak dengan NewJeans Belum Berakhir, ADOR Minta Media Tak Pakai Nama NJZ | Pifa Net

Klaim Kontrak dengan NewJeans Belum Berakhir, ADOR Minta Media Tak Pakai Nama NJZ

Korea Selatan
| Rabu, 12 Februari 2025
Foto: Hasto Kristiyanto Akan Penuhi Panggilan Kedua KPK | Pifa Net

Hasto Kristiyanto Akan Penuhi Panggilan Kedua KPK

Indonesia
| Rabu, 8 Januari 2025
Foto: Menurunkan Berat Badan di Usia 50-an: Strategi Tepat untuk Tetap Sehat | Pifa Net

Menurunkan Berat Badan di Usia 50-an: Strategi Tepat untuk Tetap Sehat

Lifestyle
| Senin, 27 Januari 2025

Berita Terkait

Lokal

Foto: Warga Sungai Raya Akui Kehebatan Sutarmidji Benahi Sektor Pendidikan | Pifa Net

Warga Sungai Raya Akui Kehebatan Sutarmidji Benahi Sektor Pendidikan

PIFA, Lokal - Warga Kecamatan Sungai Raya Kabupaten Bengkayang memberikan apresiasi tinggi terhadap Calon Gubernur (Cagub) Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar), Sutarmidji, yang menunjukkan perhatian luar biasa dalam memperbaiki sektor pendidikan di Kalbar. Salah satu langkah nyata yang diambil Sutarmidji adalah pembangunan sekolah-sekolah baru di 14 kabupaten/kota di provinsi ini.Selain itu, Sutarmidji juga melakukan pembenahan signifikan terhadap meubeler yang digunakan oleh siswa di Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) negeri, yang telah diperbarui dengan kursi dan meja baru yang lebih baik. Hal ini diakui dan dikagumi oleh tokoh masyarakat Desa Sungai Duri, Reza Herlambang. Menurutnya, perubahan meubeler tersebut berpengaruh besar terhadap semangat dan motivasi belajar para siswa."Saya menyaksikan sendiri meubeler yang digunakan para siswa kini sudah diperbaharui semua," ujar Reza Herlambang saat kampanye dialogis Sutarmidji di Desa Sungai Duri pada Rabu (6/11/2024).Reza juga menegaskan bahwa pembenahan sektor pendidikan adalah janji kampanye Sutarmidji pada periode pertama yang kini terbukti telah dilaksanakan. Ia menyatakan, Sutarmidji adalah sosok pemimpin yang tidak hanya berbicara, tetapi benar-benar menepati janji."Pak Sutarmidji ini tidak asal ngomong, apa beliau yang janjikan betul-betul akan ditunaikan," ungkap Reza.Menurut Reza, meskipun satu periode tidak cukup untuk menuntaskan pembangunan di Kalbar, ia tetap memberikan dukungan penuh kepada Sutarmidji dan calon wakil gubernur Didi Haryono dalam Pilgub mendatang. Dengan dukungan dari partai-partai pemerintah, Reza yakin pembangunan Kalbar, terutama di sektor infrastruktur dan pemberdayaan, akan semakin cepat tercapai."Kalau mau selesai pembangunan itu minimal dua periode tidak ada cerita satu periode bisa selesai. Jadi berhubung Pak Sutarmidji mencalonkan kembali kita harus mendukung," tegasnya.Sebagai bentuk dukungan nyata, warga Desa Sungai Duri berkomitmen untuk menjadi relawan dan turut mengkampanyekan pasangan Sutarmidji-Didi Haryono dalam Pilgub 2024."Kami memutuskan untuk menjadi relawan terpanggil untuk ikut serta dalam mengkampanyekan dan memenangkan Pak Sutarmidji," pungkas Reza.

Bengkayang
| Rabu, 6 November 2024

Nasional

Foto: Mendagri Sebut Banyak Honorer Berasal dari Timses dan Keluarga Kepala Daerah, The Power of Orang Dalam? | Pifa Net

Mendagri Sebut Banyak Honorer Berasal dari Timses dan Keluarga Kepala Daerah, The Power of Orang Dalam?

PIFA, Nasional - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mengungkapkan masalah serius terkait tenaga honorer bidang administrasi di berbagai daerah di Indonesia. Dalam Rapat Koordinasi Penguatan APIP Daerah di Kantor Kemendagri, Jakarta, pada Rabu (13/9), Tito Karnavian mengungkapkan bahwa rata-rata tenaga honorer bidang administrasi di daerah diisi oleh para tim sukses kepala daerah atau pejabat setempat, bahkan anggota keluarga mereka. "Ini [honorer] tenaga administrasi. Kenapa? tenaga administrasi ini rata-rata adalah tim sukses atau keluarganya kepala daerah atau pejabat di situ," kata Tito Karnavian, seperti dikutip dari cnnindonesiacom, Jumat (15/9/2023). Tito Karnavian juga mencatat bahwa jumlah tenaga honorer terus bertambah karena kepala daerah yang baru terpilih dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) membawa anggota tim sukses mereka menjadi tenaga honorer. Situasi ini mengakibatkan penumpukan tenaga honorer yang tidak memiliki keahlian khusus dan kurangnya efisiensi dalam penggunaan anggaran. "Dikasih kerjaan, jam 8 masuk, tidak punya keahlian, jam 10 sudah ngopi-ngopi, sudah hilang," katanya. "Begitu ganti pilkada, ketemu pejabat baru, tim suksesnya masuk lagi terus numpuk jumlah tenaga honorer yang tidak punya keahlian khusus." katanya lagi. Selain tenaga administrasi, Tito Karnavian juga mencatat adanya tenaga honorer di bidang tenaga kesehatan dan tenaga kependidikan. Namun, ia menegaskan bahwa tidak ada masalah dengan mereka karena mereka memiliki keahlian khusus yang relevan dengan pekerjaan mereka. Tito menjelaskan menumpuknya tenaga honorer berimplikasi anggaran belanja daerah banyak tersedot untuk gaji pegawai ketimbang belanja operasional atau modal di daerah. "Yang belanja modal yang betul-betul menyentuh untuk rakyat, membangun jalan, mungkin cuma 15-20 persen, jadi tidak ada kemajuan apa-apa," ungkapnya. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Abdullah Azwar Anas sebelumnya telah mencatat bahwa terdapat sekitar 2,3 juta tenaga honorer di seluruh Indonesia. Pemerintah sebelumnya berencana untuk menghapus tenaga honorer pada bulan November 2023, tetapi rencana tersebut dibatalkan hingga tahun 2024 mendatang. Meskipun demikian, pemerintah tetap tidak diperbolehkan merekrut tenaga honorer baru, sehingga perlu adanya upaya serius dalam mengatasi masalah ini untuk memastikan efisiensi dan efektivitas penggunaan anggaran di daerah. (ad)

Indonesia
| Jumat, 15 September 2023

Nasional

Foto: VIRAL! Warganet Kecewa dengan Standar Ganda Verifikator CPNS KPU 2024 | Pifa Net

VIRAL! Warganet Kecewa dengan Standar Ganda Verifikator CPNS KPU 2024

PIFA, Nasional - Pengumuman hasil seleksi CPNS KPU yang diumumkan pada 18 September 2024 pukul 09.00 WIB kemarin memicu kekecewaan dari sejumlah warganet. Banyak yang mengeluhkan adanya standar ganda yang diterapkan oleh verifikator dalam menilai kelayakan peserta seleksi.Beberapa peserta merasa bahwa kriteria yang digunakan untuk memverifikasi dokumen tidak konsisten dan berpotensi merugikan mereka. Hal ini memicu berbagai komentar di media sosial, dengan banyak pihak meminta transparansi lebih dalam proses verifikasi tersebut. Imbasnya, kolom komentar akun Instagram @kpu_ri dan @bkngoidofficial diserbut warganet. Mereka pun meminta agar verifikator lebih menilai yang sifatnya substansial dan tidak menerapkan standar ganda dalam penilaian saat masa sanggah pada 20-22 September 2024."Saran untuk BKN, semoga mewakili temen2 yg TMS. Harusnya VERIFIKATOR dapat melihat HAL yang LEBIH SUBTANSIAL dalam memverifikasi berka pelamar. Juga harusnya ada pedoman baku bagi verifikator dalam memverifikasi berkas agar satu suara," ucap salah satu akun di kolom komentar @bkngoidofficial, pada Rabu (18/9).Bahkan ada yang sudah mengetik ulang secara full pun masih dianggap tak memenuhi syarat."Dear kpu, saya juga ketik ulang format nya kak, sesuai arahan KPU, dan bahkan saya share keteman ku, tapi dianya yg lolos ada juga yg tidak sesuai catatan KPU tapi dia jga lolos, macemana ini KPU," tanya warganet di kolom komentar @kpu_ri.Menanggapi keluhan tersebut akun ofisial BKN menegaskan bahwa peserta yang dinyatakan TMS mengajukan sanggahan di situs SSACN. Pihak BKN juga meminta peserta melampirkan berkas pendukungnya."Bisa menggunakan masa sanggah yak. Jgn lupa sertai lampiran pendukung," ujar akun @bkngoidofficial.Warganet pun menyampaikan harapannya agar tim verifikator lebih kooperatif dalam memeriksa berkas saat masa sanggah."Begini ya, kita berharap tim verifikator bersedia membuka tautan yang kita kirim, jadi kita tidak perlu lagi merepotkan mereka dengan memilah-milah file yang kita buat. Sebaiknya, dalam satu file sudah tercantum semua bukti beserta kalimat sanggahannya," harap akun lainnya.

Indonesia
| Kamis, 19 September 2024
2
4
8
9
10
3
5
2
4
8
9
10
3
5
2
4
8
9
10
3
5